METROASPIRASIKU - Durasi film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang lumayan panjang, tetap tak membuat penonton jengah, bahkan bikin tak mau pulang.
Durasi film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang menjadi salah satu film Indonesia dengan durasi terlama yakni 1 jam 42 menit
Film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang telah tayang sejak Kamis, 2 Februari 2023 di bioskop seluruh Indonesia
Angga Dwimas Sasongko selaku sutradara mengatakan bahwa Film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang merupakan sekuel dari film Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini yang telah tayang pada 2020 lalu.
Film Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang ternyata diangkat dari novel karya Marchella FP. Angga.
Film ini Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang dibintangi oleh Sheila Dara Aisha, Rio Dewanto, dan Ganindra Bimo.
Kisah Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang berfokus pada kisah Aurora diperankan oleh Sheila Dara Aisha yang tengah menempuh studinya di London, Inggris.
Di London, Aurora tinggal bersama dengan temannya, Honey yang sudah lama tinggal di sana.
Honey sendiri diceritakan sebagai sosok pekerja keras dan sudah dianggap kakak oleh Aurora semenjak dirinya menetap di London.
Di London Aurora juga tidak sendirian dalam menggapai mimpinya, ia menemukan harapan dan impiannya.
Aurora juga menemukan tambatan hati yang memiliki visi yang sejalan dengannya yaitu Jem yang diperankan oleh Ganindra Bimo
Dikenal sebagai seniman baru yang sedang naik daun, Jem juga merupakan perantau dari Indonesia.
Artikel Terkait
Ketika Sara Fajira, Hanggini dan Mawar de Jongh Para Betina Pengikut Iblis Ganteng Adipati Dolken
5 Fakta Aonung Avatar, Karakter Baru Seorang Pemburu yang Jago Menyelam Namun Fakta Nomor 3 Pasti Malu Banget
INTIP Properti Mewah Song Joong Ki Aktor Termahal Korea Selatan yang Menikah dengan Katy Louise Saunders
Lirik Lagu Ya Habibi Ya Syafii Ya Rasulullah Bahasa Arab, Inggris dan Indonesia, dinyanyikan oleh Maher Zein
Sinopsis Film Dead Man Down Tayang di Bioskop Trans TV, Aksi Balas Dendam Seorang SNIPER, Nyawa Bayar Nyawa
Nonton Film Purpose Of Reunion, Kisah Cinta Terlarang Jo In Woo dan Kim Yoo Yeon Gegara Reunian Sekolah
Nonton Langsung Konser BoyBand BLUE di Hari Valentine Bawakan All Rise, Guilty, One Love, dan If You Comeback
Serial Live Action One Piece Kapan Tayang di Netflix? Cek Link Nonton di Sini, Saksikan Penampilan Inaki Godoy
Profil dan Biodata Inaki Godoy Pemeran Luffy di Live Action One Piece, Akan Tayang di NETFLIX
CERITA LENGKAP Nunung Srimulat Setiap Malam Nangis, Pasca Divonis Menderita Kanker Payudara